Review: Rangkaian Obat Diare Anak
Judulnya udah kayak semacam rangkaian produk skincare ya, padahal yang mau dibahas adalah rangkaian produk obat diare 😓 Cerita bermula dari Arga yang BAB-nya agak sedikit melunak sejak sampai di Indonesia. Mungkin karena capek, perubahan cuaca, dan perubahan makanan juga (banyak faktor sih ini). Tapi karena anaknya masih aktif, banyak minum, banyak makan, dan ngga demam, saya jadi… Read More Review: Rangkaian Obat Diare Anak